Job Deskripsi
- Bertanggung jawab dalam pembuatan laporan keuangan setiap bulannya
- Melakukan supervisi untuk pembukuan dan pelaporan keuangan
- Menganalisa laporang keuangan setiap bulannya
- Membuat budgeting cash flow setiap quarter
Kualifikasi
- Pendidikan S1 accounting
- Memiliki pengalaman dibidang accounting min. 3 tahun
- Diuatamakan pernah bekerja sebagai External Auditor
- Menguasai setidaknya satu sistem atau software Akuntansi
- Terbiasa menggunakan Ms. Office (excel, word, ppt )
- Fast learning dan open minded
Jenis Pekerjaan: Kontrak
Panjang kontrak: 6 bulan
Pertanyaan Lamaran:
- Apakah Anda lulusan S1 Akuntansi?
Pengalaman:
- Accounting : 3 tahun (Diutamakan)
- External Audit : 3 tahun (Diutamakan)
Tenggat Lamaran: 21/08/2025